Postingan

Menampilkan postingan dengan label hidangan penutup

Apple Pie Crumble Skippy Chunky Peanut Butter

Gambar
Terus terang seperti yang pernah aku utarakan dalam postinganku yang lalu terkait dengan No Bake Cake, aku tuh bukan Food Blogger, tapi kali ini aku akan mencoba  lagi membuat penganan dengan nama yang lebih Unik, hehe... Apple Pie Crumble Skippy Chunky Peanut Butter. Kenapa? Karena aku paling suka Skippy Chunky Peanut Butter. Oooww...kalau makan yang ini tanpa roti pun aku bisa menghabiskan setengah kemasan yang 340 gram sambil ngobrol tangan terus mencolek Skippy dengan sendok kecil. Padahal yang aku terima samplenya adalah Skippy Chocolate (stripe) peanut butter yang tak kalah lezatnya.  Woow, selai skippy ini serasa tidak ada duanya.

Postingan populer dari blog ini

Ada Apa Dengan Panggilan Bunda?

Khasiat Serai Merah

Eratnya Ikatan Kekeluargaan Itu